370 Ribu Tiket Whoosh Ludes Terjual Sepanjang Libur Nataru
PT KCIC mencatat penjualan tiket Whoosh mencapai 370 ribu selama Nataru 2024/2025, meningkat 22% dari tahun lalu. Pelayanan aman dan nyaman terus ditingkatkan.
PT KCIC mencatat penjualan tiket Whoosh mencapai 370 ribu selama Nataru 2024/2025, meningkat 22% dari tahun lalu. Pelayanan aman dan nyaman terus ditingkatkan.