Berita

Foto: Bendera AS Terbalik di Unjuk Rasa PHK Massal Pegawai Kementerian Kehutanan

Para pengunjuk rasa berbaris dengan membawa berbagai spanduk protes di Taman Nasional Yosemite, California, AS, Sabtu (1/3/2025). Foto: Stephen Lam/APAksi tersebut menentang tentang pemutusan hubungan kerja (PHK) pegawai National Park Service dan Dinas Kehutanan AS oleh pemerintahan Trump. Foto: Jesus Sepulveda via APDikutip dari AFP, Dinas Kehutanan AS harus memberhentikan sekitar 3.400 pekerja baru dan Dinas Taman Nasional (National Park Service) akan mengurangi sekitar 1.000 karyawan. Foto: Stephen Lam/APPemangkasan ini merupakan upaya pemerintah AS untuk mengurangi pengeluaran publik dengan membongkar birokrasi federal. Foto: LAURE ANDRILLON/AFPFoto: LAURE ANDRILLON/AFP

Para pengunjuk rasa ramai-ramai berbaris membawa berbagai spanduk protes di Taman Nasional Yosemite, California, AS, Sabtu (1/3/2025).

Aksi tersebut menentang keputusan pemutusan hubungan kerja (PHK) pegawai National Park Service dan Kementerian Kehutanan AS oleh pemerintahan Trump.

Dikutip dari AFP, Kementerian Kehutanan AS memberhentikan sekitar 3.400 pekerja baru dan Dinas Taman Nasional (National Park Service) akan mengurangi sekitar 1.000 karyawan.

Pemangkasan ini merupakan upaya pemerintah AS untuk mengurangi pengeluaran publik dengan membongkar birokrasi federal.

Bendera AS terbalik, simbol kesengsaraan, terlihat di dekat Air Terjun Upper Yosemite selama hari aksi nasional menentang pemecatan karyawan Layanan Taman Nasional oleh pemerintahan Trump di Taman Nasional Yosemite, California, AS, Sabtu (1/3/2025). Foto: Stephen Lam/AP

Leave A Comment

RSS
Follow by Email
LinkedIn
Share
WhatsApp
Copy link