Jelang Lebaran, Jasa Tukar Uang Baru Makin Marak
Jasa penukaran uang baru mulai marak menjelang Idul Fitri. Pedagang berjejer di Pasar Koja, untuk penukaran pecahan uang Rp5.000 hingga Rp50.000.
Jasa penukaran uang baru mulai marak menjelang Idul Fitri. Pedagang berjejer di Pasar Koja, untuk penukaran pecahan uang Rp5.000 hingga Rp50.000.