Ada Driver Ojol Dapat ‘THR’ Rp 50.000, Ini Penjelasan Gojek
PT GoTo Gojek Tokopedia mengumumkan Bonus Hari Raya untuk mitra driver. BHR ini bukan THR, melainkan apresiasi untuk driver aktif menjelang Idul Fitri.
PT GoTo Gojek Tokopedia mengumumkan Bonus Hari Raya untuk mitra driver. BHR ini bukan THR, melainkan apresiasi untuk driver aktif menjelang Idul Fitri.