Foto: Flare Selimuti Laga Pembuka Liga Jerman
Kepulan asap akibat bomb asap dan api suar (flare) mewarnai laga $ Borussia Moenchengladbach$ melawan Bayer Leverkusen pada pembukaan pekan pertama Bundesliga Jerman di Borussia Park, Moenchengladbach, Jerman, Jumat (23/8) waktu setempat. Foto: Wolfgang Rattay/REUTERS Terlihat petugas dan operator pertandingan berada diantara kepulan asap akibat flare yang dinyalakan oleh kedua suporter. Aksi tersebut mewarnai laga pembuka Bundesliga Jerman yang terkenal dengan kelompok suporter yang menganut faham Ultras. Foto: Wolfgang Rattay/REUTERS Liga yang menganut aturan 51 dan 49 yang mengartikan 51% saham klub dimiliki oleh para suporter atau penggemar serta para investor yang tidak boleh memiliki saham lebih 49% tersebut menyebabkan pertandingan diberhentikan sementara akibat asap yang menutupi pemandangan umum stadion. Foto: Wolfgang Rattay/REUTERS Foto: Wolfgang Rattay/REUTERS Foto: Wolfgang Rattay/REUTERS Foto: Wolfgang Rattay/REUTERS
Kepulan asap akibat bomb asap dan api suar (flare) mewarnai laga Borussia Moenchengladbach melawan Bayer Leverkusen pada pembukaan pekan pertama Liga Jerman di Borussia Park, Moenchengladbach, Jerman, Jumat (23/8) waktu setempat.
Terlihat petugas dan operator pertandingan berada di antara kepulan asap akibat flare yang dinyalakan oleh kedua suporter. Aksi tersebut mewarnai laga pembuka Bundesliga Jerman yang terkenal dengan kelompok suporter yang menganut paham Ultras.
Liga yang menganut aturan 51 dan 49 yang mengartikan 51% saham klub dimiliki oleh para suporter atau penggemar serta para investor yang tidak boleh memiliki saham lebih 49% tersebut menyebabkan pertandingan diberhentikan sementara akibat asap yang menutupi pemandangan umum stadion.
Pada laga ini, Leverkusen yang merupakan juara bertahan menang dengan skor 3-2.
Sejumlah suporter Borussia Moenchengladbach menyalakan api suar (flare) pada laga pembuka pekan pertama Bundesliga Jerman di Stadion Borussia, Moenchengladbach, Jerman, Jumat (23/8/2024). Foto: Wolfgang Rattay/REUTERS