Berita

Foto: Potret Truk Molen yang Remuk Akibat Terobos Palang Kereta di Bantul

Petugas mengevakuasi truk molen yang tertabrak kereta api (KA) Taksaka relasi Stasiun Gambir-Yogyakarta di jalur hulu antara Stasiun Sentolo -Rewulu, Sedayu, Bantul, D.I Yogyakarta, Rabu (25/9). Foto: Andreas Fitri Atmoko/ANTARA FOTO Peristiwa kecelakaan yang terjadi di perlintasan palang pintu Gubug, Kalurahan Argosari, Kapanewon Sedayu, Kabupaten Bantul, Rabu (25/9) pukul 03.52 WIB. Foto: Andreas Fitri Atmoko/ANTARA FOTO Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa namun menyebabkan sejumlah perjalanan kereta terganggu dan sampai saat ini kepolisian masih melakukan penyelidikan terkait kejadian ini. Foto: Dok. Polres BantulFoto: Dok. Polres Bantul

Petugas mengevakuasi truk molen yang mengalami kecelakaan versus kereta api (KA) Taksaka relasi Stasiun Gambir-Yogyakarta di jalur hulu antara Stasiun Sentolo -Rewulu, Sedayu, Bantul, D.I Yogyakarta, Rabu (25/9).

Peristiwa kecelakaan yang terjadi di perlintasan palang pintu Gubug, Kalurahan Argosari, Kapanewon Sedayu, Kabupaten Bantul, Rabu (25/9) pukul 03.52 WIB.

Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa namun menyebabkan sejumlah perjalanan kereta terganggu dan sampai saat ini kepolisian masih melakukan penyelidikan terkait kejadian ini.

Sejumlah petugas memperbaiki alat kontrol pintu palang kereta yang terdampak peristiwa truk molen yang menemper kereta api (KA) Taksaka relasi Stasiun Gambir – Yogyakarta di Bantul, D.I Yogyakarta, Rabu (25/9/2024). Foto: Andreas Fitri Atmoko/ANTARA FOTO

Leave A Comment

RSS
Follow by Email
LinkedIn
Share
WhatsApp
Copy link