Keren, Baju Adat Ini Terbuat dari Sampah Plastik
Kreativitas ditunjukkan oleh petugas Unit Penanganan Sampah Badan Air Dinas Lingkungan Hidup Pasar Rebo. Mereka membuat baju adat dari sampah plastik.
Kreativitas ditunjukkan oleh petugas Unit Penanganan Sampah Badan Air Dinas Lingkungan Hidup Pasar Rebo. Mereka membuat baju adat dari sampah plastik.