378 Orang Ditangkap Sejak Kerusuhan Anti-Imigran di Inggris Terjadi

Pengunjuk rasa membakar tempat sampah di luar sebuah hotel di Rotherham, Inggris, Minggu (4/8/2024). Foto: Hollie Adams/REUTERS Polisi telah menangkap 378 orang sejak kerusuhan di kota-kota Inggris terjadi. Kerusuhan ini dipicu adanya gerakan anti-imigran di Inggris usai adanya aksi penusukan yang terjadi di kelas tari di Southport pada pekan lalu oleh remaja 17 tahun Axel […]

Read More

Nelayan yang Sakit Misterius di Merak Keluhkan Sakit Kaki dan Sesak Dada

Kepala Balai Kekarantinaan Kesehatan (BKK) Pelabuhan Kelas 1 Banten, Resi Arisandi. Foto: Dok. Istimewa Sakit misterius melanda nelayan penangkap ikan tuna di perairan Merak, yakni Kapal Motor (KM) Sri Mariana. Ada 36 orang nelayan di kapal tersebut. Enam di antaranya tewas. Kepala Balai Kekarantinaan Kesehatan (BKK) Pelabuhan Kelas 1 Banten, Resi Arisandi, memastikan keenam nelayan […]

Read More

Nelayan yang Sakit Misterius di Merak Keluhkan Sakit Kaki dan Sesak Dada

Kepala Balai Kekarantinaan Kesehatan (BKK) Pelabuhan Kelas 1 Banten, Resi Arisandi. Foto: Dok. Istimewa Sakit misterius melanda nelayan penangkap ikan tuna di perairan Merak, yakni Kapal Motor (KM) Sri Mariana. Ada 36 orang nelayan di kapal tersebut. Enam di antaranya tewas. Kepala Balai Kekarantinaan Kesehatan (BKK) Pelabuhan Kelas 1 Banten, Resi Arisandi, memastikan keenam nelayan […]

Read More

Polisi Sebut Benny Dapat Info Soal Sosok T dari Eks Kepala BP2MI Serang

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI), Benny Rhamdani, usai dimintai keterangan oleh penyidik di Gedung Bareskrim Polri pada Senin (5/8/2024). Foto: Rachmadi Rasyad/kumparan Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI), Benny Rhamdani, meralat pernyataannya soal sosok berinisial T. Di hadapan polisi, Benny mengaku mendapat informasi soal sosok T dari Mantan Kepala BP2MI Serang bernama […]

Read More

Melihat Uji Kelayakan Kereta Otonom di IKN

Autonomous Rail Rapid (ART) atau kereta otonom tanpa rel uji kelayakan di IKN. Kereta otonom tersebut akan beroperasi sebelum peringatan HUT ke-79 RI. ​Autonomous Rail Rapid (ART) atau kereta otonom tanpa rel uji kelayakan di IKN. Kereta otonom tersebut akan beroperasi sebelum peringatan HUT ke-79 RI. 

Read More

Tak Dapat Parpol, Apriyadi Batal Nyalon Bupati Muba?

Sekretaris Muba, Apriyadi, Foto : Istimewa Hingga kini Apriyadi Mahmud belum resmi mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Musi Banyuasin (Muba). Padahal Kemendagri telah resmi menutup pengunduran diri ASN yang ingin maju di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Hal ini berdasarkan Surat Edaran Mendagri nomor 100.2.1.3/2314/SJ tentang Pengunduran Diri Penjabat Gubernur, Penjabat Bupati/Wali […]

Read More
RSS
Follow by Email
LinkedIn
Share
WhatsApp
Copy link