Prabowo Minta Cabut Permendag Nomor 8, Mendag Mau Jelaskan Dulu
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso bakal meminta waktu bertemu Presiden Prabowo Subianto untuk menjelaskan isi dari Permendag Nomor 8/2024.
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso bakal meminta waktu bertemu Presiden Prabowo Subianto untuk menjelaskan isi dari Permendag Nomor 8/2024.